Diposting Pada: Senin, 25 November 2019
PELEPASAN ANGGOTA PRAMUKA MIN 3 BUNGO UNTUK MENGIKUTI KEMAH AKBAR


PELEPASAN ANGGOTA PRAMUKA MIN 3 BUNGO UNTUK MENGIKUTI KEMAH AKBARBungo, 25 November 2019. Pelepasan anggota pramuka dari MIN 3 BUNGO yang berjumlah 22 orang yang terdiri dari 11 putra dan 11 putri untuk mengikuti KEMAH AKBAR tingkat Madrasah yang bertempatkan di dusun mangun jayo selama enam hari, pada kesempatan tersebut Kepala Madrasah FISOL EVENDY,S.Pd.i menyampaikan bahwa kegiatan perkememahan tersebut  merupakan sarana untuk bersilahturahim sesama Pramuka Madrasah dan sekaligus juga sebagai ajang untuk meraih prestasi. Menjadi Pramuka Madrasah, menurutnya, haruslah bangga karena pramuka merupakan media untuk membangun anak yang berakhlakul karimah , serta anak yang berbakti kepada orang tua.

Kepala madrasah juga berpesan agar para peserta senantiasa menjaga diri, kesehatan, makan teratur, serta ibadah shalat walaupun kegiatan jadwal nya sangat padat. Diharapkan kepada Pembina agar mendampingi dan mengarahkan anak- anak untuk  menjadi duta yang bisa menjaga nama baik Madrasah

Kepala juga berharap semoga perserta pramuka dapat meraih prestasi.

 


300x
Dibaca

Berita Lainnya:

  1. SEKOLAH SEHAT DAN SENYUM SEHAT PELAJAR 386x dibaca
  2. PIHAK MADRASAH MERASA BANGGA KEPADA SISWA SISWI 141x dibaca
  3. Ujian Akhir Madrasah Tingkat MI se-Kabupaten Bungo 142x dibaca
  4. HARI PERTAMA USBN DI MIN 3 BUNGO KABID PENMAD DAN KAKANKEMENAG MONITORING PELAKSANAAN UJIAN 173x dibaca
  5. MIN 3 BUNGO TERIMA KUNJUNGAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN DAERAH KABUPATEN BUNGO 609x dibaca

Halaman ini diakses pada 29-09-2023 14:54:49 wib
Diproses dalam waktu : 0.327 detik
Diakses dari ip address: 44.201.72.250
Copyright © 2018 Bidang Pendidikan Madrasah Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi - Allright Reserved